Postingan

PENGEMBANGAN PROFESI TEKNOLOGI PENDIDIKAN

PEMBAHASAN A.      Pengertian profesi teknologi pendidikan Miarso (2004:96) mengartikan tenaga profesi teknologi pendidikan sebagai tenaga ahli dan atau mahir dalam membelajarkan peserta didik dengan memadukan secara sistemik komponen sarana belajar meliputi orang, isi ajaran, media atau bahan ajaran, peralatan, teknik, dan lingkungan. Apa yang dikemukakan Miarso tersebut apabila dihubungkan dengan definisi teknologi pendidikan yang dikemukakan oleh Association for Educational Communications Tacnology (AECT) yang telah dirumuskan definisi “Teknologi pembelajaran atau pendidikan adalah teori dan praktek dalam desain, pengembangan, pemanfaatan, pengelolaan serta penilaian proses dan sumber untuk belajar”. Dari kedua definisi itu maka pengertian profesi teknologi pendidikan adalah tenaga ahli yang melakukan teori dan praktek dalam mendesain, mengembangkan, memanfaatkan serta menilai proses dan sumber untuk membelajarkan peserta didik. B.      Pengembangan Profesi TP 1.    P

SUMBER-SUMBER YANG BERPENGARUH PADA TEKNOLOGI PENDIDIKAN

1.    Sumber Pengaruh Utama             Teknologi pembelajaran dapat dipandang sebagai bidang yang berhubungan dengan aplikasi, meskipun prinsip dan prosedurnya berorientasi teori. Rana-rana dalam bidang studi ini mengalami evolusi melalui penelitian, pengalaman praktis, pengaruh nilai dan kompetesi, dan khususnya pengalaman teknologi  yang digunakan dalam pembelajaran.Tetapi, dasar pengetahuan profesi itu di pahami dan digunakan dari etos khusus yang mendominasi mereka yang menamakan kelompok teknologi pembelajaran. Setiap ranah teknologi pembelajaran dibentuk oleh: Landasan penelitian dan teorinya Teknologi pendidikan merupakan aplikasi dari ilmu dan saint dasar. Menurut Miarso, (2011:199) landasan ilmiah yang menunjang keberadaan teknologi pendidikan beserta bidang penelitiannya adalah sebagai berikut: 1)       ilmu fisika 2)       rekayasa mekanik, optic, electro dan elektronik 3)       teknologi komunikasi & telekomunikasi 4)       ilmu perilaku 5)     

PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PENDIDIKAN DI ERA GLOBAL

BAB I PEDAHULUAN A.     Latar Belakang Di era globalisasi saat ini, teknologi sudah menjadi   kebutuhan bagi masyarakat. Masyarakat tidak bisa lepas dari teknologi   dalam kehidupan sehari-hari untuk membantu mempermudah pekerjaan mereka. Salah satu teknologi yang sering digunakan saat ini adalah teknologi informasi, teknologi yang digunakan hampir di semua bidang termasuk dalam bidang pendidikan. Pendidikan memiliki peranan penting dalam menjamin kelangsungan hidup negara dan bangsa, karena pendidikan merupakan penentu kualitas sumber daya manusia. Tek n ologi informasi dapat memberikan kemudahan dalam mengembangkan pendidikan yang lebih efektif, efisien, kompetitif, dan produktif yang berarti juga ikut membantu dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia itu sendiri. Oleh karena itu , dunia pendidikan dituntut untuk selalu bis a mengikuti perkembangan teknologi informasi untuk dapat mewujudkan hal tersebut, sehingga keterkaitan antara pendidikan dan tekn